BUMI BERGETAR LANGITPUN BERGUNCANG

0
1238

Tulisan mb Yana
#SunnahRasuluLLAH
#BerbagiSyurga

Kita sudah terlalu lama dan terlalu sering dicekoki oleh media ghibah tentang berita bobroknya poligami.
Bahkan lingkungan sekitar kita sudah penuh dengan pengalaman buruk terkait Pria dengan istri lebih dari 1..
Poligami selalu identik dengan Wanita Pelakor.. Wanita Perebut Laki Orang..
Poligami hanya tentang pria rakus yang dikelilingi nafsu..
Poligami hanya tentang sakit dan air mata.. saling menyakiti antara istri satu dengan istri lainnya..
Poligami.. Seperti membangun rumah baru dengan merusak rumah lama..
Poligami yg sejak awal salah karena niat yg salah..
Dimulai oleh Sepasang pengkhianat yg udah lebih dulu kenal..
Sudah Saling naksir ..
sudah saling berselingkuh..
Dan sudah berzinah..
Setelah kondisi kacau,
Terpaksa menikah dan meng ikrarkan diri berpoligami..
Poligami yang sembunyi sembunyi, dan penuh selimut kebohongan..
Poligami hanya aktifitas nafsu yg dibungkus dengan janji-janji palsu murahnya syurga imaginasi

Ya!

Begitulah sebagian besar kita menyimpulkan tentang Poligami..
Sunnah yang paling dibenci..
Sunnah yang paling kontroversi..

*

Lalu hari ini..
Dengan tetesan air mata..
Dari sebuah aula penuh cinta di sebuah tempat di Bandung..
Yang rela kudatangj tergopoh dari Jombang, Bandara Juanda.. Sampai bandara Husein Bandung.. Dalam gerimis dan hujan.
Akan ku ceritakan sebuah kisah cinta tentang orang orang bertaqwa yang menyusuri jalan syurga..
Jalan yg mungkin tak suka, bagi sebagian kita mendengarkannya..
Karena seketika ngilu hati sebagian wanita membahasnya..

*

Di Aula itu..
ada sahabatku disana..
Sedang melangsungkan akad nikah..
Dimana air mataku.. tak berhenti menetes, sejak kakiku memasuki aula..
Sampai sepanjang perjalanan ijab kabul..
Bahkan sampai meninggalkan aula..
Mataku bengkak karena terus menangis

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here